Wednesday, February 5, 2025

ABU H. ABDUL GHAFFAR (ABU LHOKNGA)

Ulama Kharismatik Aceh dan murid terakhir Syaikh Mahmud Blang Pidie.Beliau merupakan generasi terakhir dari murid Abu Syaikh Mud Blang Pidie. Abu Ghaffar belajar kepada Syaikh Mud pada rentang waktu 1959 sampai 1964. Karena tahun 1966 Abu Syaikh Mahmud wafat. Abu Syaikh Mud adalah Ulama Besar Aceh yang berasal dari Lhoknga, menuntut ilmu pada awalnya pada Syaikh Haji Hasan Krueng Kalee di Dayah Krueng Kalee, dan mematangkan keilmuannya di Madrasah...